Minggu, 25 September 2011

Resep: Siomay Bandung

Jika anda memiliki akun twitter dan anda sedang membukanya, So Please klik link:


Jika anda sedang membuka akun fb dan ingin mengirim alamat posting ini kedinding anda, silahkan klik jempol dibawah:




siomay bandungSiapa yang tidak kenal dengan siomay bandung ? Siomay yang dari namanya sudah kita ketahui berasal dari bandung ini, memiliki rasa yang lezat, dan kenyal. Rasa ikan trenggiri nya cukup berasa, dengan saus kacang yang harum.

siomay bandung

bahan I:
  • 500 gr ikan tenggiri haluskan
  • 1 sdk makan ebi haluskan
  • 3 siung bawang putih haluskan
  • 2 sdk teh garam
  • 2 bt daun bawang iris halus
  • 150 ml air

bahan II:
  • 150 gr labu siam/bangkoang serut halus
  • 50gr tepung terigu
  • 200 gr tepung kanji (sagu tani)


Bahan pelengkap:
  • kol rebus gulung-kentang belah 4-pare cina-tahu

Cara membuat:
  1. Campur bahan I dan II, aduk rata.
  2. Bentuk adonan bulat lonjong, isi tahu-kol-kentang-pare
  3. Kukus sampai matang

Saus kacang:
  1. 200 gr kacang tanah goreng
  2. 50 gr kentang rebus haluskan
  3. 3 siung bawang putih
  4. gula merah
  5. 1 sdk teh garam
  6. santan encer
  7. haluskan semua masak di-api kecil sampai mengental dan berminyak.

siomay bandung


Sumber : http://www.ligamakan.com Sumber: http://nurmanali.blogspot.com/

1 komentar:

  1. Postingan yang sangat baik sehingga mudah dipahami, resepnya sangat kreatif dan sangat cocok terutama bagi mereka yang masih belum pernah mencobanya. dengan konsep menu dari resep yang sederhana sangat mungkin untuk dilakukan oleh mereka. semoga banyak yang berkunjung ke blog ini.

    BalasHapus